Postingan

Menampilkan postingan dengan label Router

Mengenal Lebih Dalam Modem USB dan Modem Router

Gambar
Bagi pengguna internet tentunya sudah tidak asing lagi dengan MODEM benda mungil yang selalu terpasang pada komputer yang berfungsi untuk mengkoneksikan jaringan internet pada PC maupun Laptop. Pada postingan lama saya pernah membahas beberapa jenis modem / router berdasarkan merek dan jenisnya. Dan kali ini saya coba memberikan perbandingan antara Modem USB dan Modem Router ADSL. Pada prinsipnya ada dua (2) jenis modem / router ADSL yang banyak digunakan orang, yaitu, modem USB dan router ADSL. Modem USB memperoleh satu daya & tersambung ke komputer melalui USB, seluruh konfigurasi dilakukan melalui komputer. lebih murah daripada modem router. Akan tetapi kalau komputer terkena virus akan bermasalah dan kemungkinan perlu me-reset modem ADSL tersebut. Fungsi proxy, firewall dll harus dilakukan oleh komputer. Modem Router , sebetulnya merupakan komputer sendiri yang biasanya bersatu dengan beberapa sambungan LAN, mempunyai kemampuan proxy , firewall dll sendiri. Lebih memudahkan