Postingan

Menampilkan postingan dengan label Teks Stroke

Menambahkan Stroke Pada Teks "Judul Blog Dengan Stroke"

Gambar
Stroke merupakan outline (garis luar) pada teks, Stroke ini biasanya digunakan untuk memperjelas dan mempertegas dari teks, penggunaan stroke ini ternyata bisa di aplikasikan pada kode css dan bisa di pasang pada teks di blog. Untuk contoh lihat saya memasang Teks Stroke ini pada Judul Blog " H1 " bisa dilihat contohnya disni atau gambar dibawah ini :: Untuk membuat teks Stroke caranya cukup mudah, Teks Stroke ini mungkin hampir sama dengan Teks sahadow karena memang disini menggunakan Teks sahadow untuk membentuk sebuah Teks Stroke. Untuk memasang teks stroke caranya cukup mudah. Masuk pada Edit HTML cari kode h1.title { Masukan code css di bawah ini di bawah kode h1.title { color:#000000; text-shadow: -1px -1px 0 #f3f3f3, 1px -1px 0 #f3f3f3, -1px 1px 0 #f3f3f3, 1px 1px 0 #f3f3f3; Silahkan di Preview terlebih dahulu, kalau cocok silahkan di save. Silahkan di ganti warna teks dan warna stroke serta ketebalan dari stroke diatas, dengan merubah angka angka angka tersebut.