Postingan

Menampilkan postingan dengan label Logo

Koleksi Logo Sofwer Macromedia

Gambar
Kali ini saya akan memberikan koleksi logo dari sofwer macromedia yang tentunya sudah sangat familier bagi anda yang sering menggunakan program-program macromedia seperti macromedia flash dan kawan-kawan. Bagi anda yang membutuhkan logo-logo program dari macromedia bisa anda ambil gambarnya di bawah ini. Gambar berekstensi PNG (Transparan) dengan size 256PX X 256PX. Logo macromedia ini terdiri dari : Macromedia Flash, Firework, Dreamweaver, Freehand, ColdFusion, Director, StudioMX. Macromedia / Adobe Freehand Logo Macromedia / Adobe Flash Logo Macromedia / Adobe Dreamweaver Logo Macromedia / Adobe Firework Log Macromedia / Adobe Director Logo Macromedia / Adobe ColdFusion Logo Macromedia / Adobe Studio Logo Diatas merupakan beberapa koleksi logo dari program macromedia / Adobe semoga bermanfaat.

10 Contoh Desain Logo "Logo Inspiration"

Gambar
Menyambung postingan sebelumnya yaitu tips mendesain sebuah logo , kali ini say coba memberikan beberapa contoh desain logo yang bisa di jadikan insfirasi ketika ingin membuat sebuah desain logo . Tapi sebelumnya saya akan menjelaskan secara singkat tentang desain logo. Logo merupakan suatu bentuk gambar atau sketsa dengan arti tertentu, dan mewakili suatu arti dari perusahaan, daerah, perkumpulan, produk, negara, dan hal-hal lainnya yang dianggap membutuhkan hal yang singkat dan mudah diingat sebagai pengganti dari nama sebenarnya. Sebagai inspirasi pembuatan logo di bawah ini ada beberapa sample atau contoh desain logo yang saya ambil dari portal para desainer logo yaitu www.logopond.com . Semoga contoh logo di atas bisa menjadi inspirasi buat anda dalam membuat sebuah desain logo, tapi ingat jangan meniru logo yang sudah ada.

Tips Mendesain Sebuah Logo

Bagi anda yang bergelut dalam dunia desain grafis khususnya untuk mendesain sebuah logo, alangkah baiknya memperhatikan tips di bawah ini yaitu cara terbaik dalam membuat desain logo yang mudah mudahan bisa membantu anda dalam menangani proyek pengerrjaan sebuah desain logo. Di bawah ini Tips Mendesain Sebuah Logo diantaranya : Logo Anda harus kompatibel dengan gambar yang dimiliki perusahaan Ini berarti bahwa desain logo untuk sebuah perusahaan Real Estate harus lebih serius daripada logo untuk sebuah toko mainan. desain logo Anda harus didefinisikan oleh kesederhanaan. Jangan gunakan font mewah atau gambar rumit. Ini akan membuat yang melihat susah memahami logo tersebut dalam walam waktu yang singkat Logo Anda harus mudah diingat Itulah esensi dari penciptaan logo: pelanggan atau calon pelanggan harus mudah mengingat desain logo dan mengasosiasikannya dengan produk atau perusahaan. Sebuah logo harus terlihat baik dalam warna hitam dan putih. Itu karena perusahaan sering menggunak

Membuat Desain Vector Dan Logo Dengan Aplikasi Google Docs Drawing

Gambar
Untuk blogger mungkin sudah tidak asing lagi dengan situs docs.google.com yang lebih dikenal dengan Google Docs, Banyak blogger menggunakan Google Docs untuk penyimpanan dokumen, file ataupun lain lain karena memang docs google meberikan fasilitas gratis untuk para penggunanya. Selain tempat penyimpanan File Gratis Google Docs juga menyediakan fitur Menggamabar ( Freehand Drawing Tool Online ) yang bisa anda coba gunakan secara online. Fitur Gambar dari google Docs ini tidak jauh beda dengan program desain grafis lainnya. Tool yang familier sehingga memudahkan anda dalam membuat Desain Vektor ataupun Membuat Desain Logo . Untuk Cara Penggunaanya sangat mudah sekali. Pertama anda masuk ke http://docs.google.com Pilih Create New atau Buat Baru >> Gambar Maka akan muncul Dokumen Baru untuk menggambar seperti dibawah ini. Silahkan anda berekfolrasi dengan desain yang ingin anda buat. Format yang dihasilkan dari docs.google.com ini berupa PNG, JPEG, SVG, PSD. Selamat Mencoba.